Kitab Bada’i al-Zuhur fi Waqa’i al-Duhur
kemudian ALLAH mengutus jibril alaihis salam turun kebumi untuk membawa secakupan tanah dari bumi,setelah jibril sampai dibumi,maka bumi memberi sumpah pada jibril dan berkata,sesungguhnya aku berlindung pada ALLAH yang maha mulia yang mengutusmu, saya minta agar kamu tidak mengambil sesuatu dariku yang mana dapat bagian masuk neraka.setelah itu jibril tidak mau mengambil secakupan tanah dan pulang pada TUHAN dan berkata,bumi telah minta perlindungan atas nama besarmu,maka saya tidak berani untuk mengambil sesuatu darinya, kemudian ALLAH mengutus mikail agar meluncur kebumi dan mengambil secakupan tanah darinya,terus bumi mengucapkan sumpah padanya sebagaimana sumpahnya pada jibril,kemudian mikail memulyakan sumpahnya bumi dan tidak mau mengambil sesuatu darinya
kemudian ALLAH mengutus izrail,ketika izrail turun kebumi dan menancapkan tombak yang ada kantong yang ada padanya,maka bumi jadi guncang,terus izroil mengulurkan tangannya,lalu bumi bersumpah pada izrail sebagaimana sumpah yang disampaikan pada kedua saudaranya,maka izrail menjawab,taat pada perintah ALLAH itu lebih baik daripada menuruti sumpahmu,kemudian izroil mengambil secakupan tanah dari pojokan 4 yang diambil dari inti sari bumi,hitamnya, putihnya,merahnya, dari gunungnya,atasnya dan bawahnya,kemudian secakupan tersebut diserahkan pada ALLAH.lalu ALLAH bertanya,kenapa kamu tidak menuruti sumpahnya? padahal dia bersumpah atas namaku ? izroil menjawab,YA TUHANKU ,perintahmu lebih berhak dilakukan,dan takut padamu lebih diutamakan, lalu ALLAH berfirman,,mulai sekarang kamu jadi malaikat maut,dan malaikat pencabut nyawa dan malaikat pengambil nyawa dari jasad dan sebelum kejadian ini belum ada yang namanya malaikat maut...
Hasil karya Ibn Iyas, (Abu
al-Barakat Muhammad bin Ahmad bin Iyas)
Imam
tsa'labi bercerita dalam kitabnya
Imam
tsa'labi bercerita dalam kitabnya : Pada waktu ALLAH SWT ingin menciptakan nabi
adam AS,maka ALLAH memberi wahyu pada bumi, Bahwa sesungguhnya kami akan
menciptakan mahluk dari inti sarimu,sebagian ada taat padaku dan ada pula
yang durhaka padaku,maka siapa yang taat padaku akan saya masukkan
disurgaku,dan siapa yang durhaka padaku maka akan saya masukkan dinerakaku.kemudian ALLAH mengutus jibril alaihis salam turun kebumi untuk membawa secakupan tanah dari bumi,setelah jibril sampai dibumi,maka bumi memberi sumpah pada jibril dan berkata,sesungguhnya aku berlindung pada ALLAH yang maha mulia yang mengutusmu, saya minta agar kamu tidak mengambil sesuatu dariku yang mana dapat bagian masuk neraka.setelah itu jibril tidak mau mengambil secakupan tanah dan pulang pada TUHAN dan berkata,bumi telah minta perlindungan atas nama besarmu,maka saya tidak berani untuk mengambil sesuatu darinya, kemudian ALLAH mengutus mikail agar meluncur kebumi dan mengambil secakupan tanah darinya,terus bumi mengucapkan sumpah padanya sebagaimana sumpahnya pada jibril,kemudian mikail memulyakan sumpahnya bumi dan tidak mau mengambil sesuatu darinya
kemudian ALLAH mengutus izrail,ketika izrail turun kebumi dan menancapkan tombak yang ada kantong yang ada padanya,maka bumi jadi guncang,terus izroil mengulurkan tangannya,lalu bumi bersumpah pada izrail sebagaimana sumpah yang disampaikan pada kedua saudaranya,maka izrail menjawab,taat pada perintah ALLAH itu lebih baik daripada menuruti sumpahmu,kemudian izroil mengambil secakupan tanah dari pojokan 4 yang diambil dari inti sari bumi,hitamnya, putihnya,merahnya, dari gunungnya,atasnya dan bawahnya,kemudian secakupan tersebut diserahkan pada ALLAH.lalu ALLAH bertanya,kenapa kamu tidak menuruti sumpahnya? padahal dia bersumpah atas namaku ? izroil menjawab,YA TUHANKU ,perintahmu lebih berhak dilakukan,dan takut padamu lebih diutamakan, lalu ALLAH berfirman,,mulai sekarang kamu jadi malaikat maut,dan malaikat pencabut nyawa dan malaikat pengambil nyawa dari jasad dan sebelum kejadian ini belum ada yang namanya malaikat maut...
Tiada ulasan:
Catat Ulasan